Plh Kapolsek Klari Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Remaja Untuk Bersama Sama Jaga Kondusipitas

    Plh Kapolsek Klari Sampaikan Himbauan Kamtibmas Kepada Remaja Untuk Bersama Sama Jaga Kondusipitas

    Polres Karawang -  Mewujudkan Kamtibmas aman, Plh Kapolsek Klari Polres Karawang AKP Rigel Suhakso.SH. bersama sama dengan anggotanya melaksanakan patroli malam hari dalam rangka antisipasi C3, geng motor serta gangguan Kamtibmas lainnya dengan memantau serta menyisir jalanan sepi di jalur jalur yang di anggap rawan daripada gangguan para pelaku kejahatan, adapun kegiatan patroli tersebut bertujuan untuk memberikan rasa aman kepada pengguna jalan yang melintas jalur tersebut, karena jalanan pada malam hari sangatlah sepi sehingga perlu di laksanakan patroli secara rutin, dengan demikian para pelaku kejahatan jalanan tidak mempunyai kesempatan, karena Anggota Polsek Klari selalu menggiatkan patrolinya, dan dalam kesempatan tersebut juga pada saat pelaksanaan patroli di perum Kartika residen Plh  Kapolsek Klari AKP Rigel Suhakso.SH. bersama anggota menyampaikan pesan Kamtibmas kepada para remaja yang sedang nongkrong di pinggir jalan agar bersama sama menjaga Kondusipitas guna mewujudkan lingkungan aman, dengan cara tidak membuat keributan maupun lainnya, seperti masuk geng motor, minuman keras, maupun melakukan hal hal yang dapat merugikan orang lain maupun diri sendiri. Sabtu, ( 29/06/2024 )

    Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono.S.I.K, .M.Si melalui Plh Kapolsek Klari AKP Rigel Suhakso.S.H mengatakan, guna tercipta Kamtibmas yang aman kondusif pada malam hari serta memberikan rasa aman kepada pengguna jalan, Polsek Klari menggiatkan patroli antisipasi C3 di wilayah hukum Klari, dengan demikian masyarakat pengguna jalan merasa aman saat melintas jalur tersebut karena kehadiran anggota Polsek Klari dan juga selalu menyampaikan pesan pesan Kamtibmas kepada remaja yang nongkrong di pinggir jalan pada malam hari, agar bersama sama menjaga Kondusipitas. Pungkasnya.

    Polres Karawang_AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Giat Cipta Kondisi KRYD dengan sasaran Premanisme...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Tirtajaya Himbau...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Laksanakan Patroli Malam Antisipasi Kejahatan Di Area Obvit Memastikan Kondusifitas Wilayah Hukum Polsek Pakisjaya
    Danpuspenerbad Mayjen TNI Zainuddin Melaksanakan Kunjungan Kerja ke Way Tuba, Lampung
    Cegah Gukamtibmas, Unit Samapta Polsek Rengasdengklok Giat Patroli Prekat Rutin Malam Hari
    Unit Kamsel Satlantas Polres Karawang Sosialisasi Etika Berlalu Lintas di SMK Pertanian Karawang

    Ikuti Kami